Firewall Pada Jaringan Komputer
A. PENGERTIAN
Firewall adalah sistem keamanan jaringan komputer yang berfungsi untuk melindungi jaringan komputer dari berbagai jenis serangan dari luar. Firewall merupakan suatu cara untuk memastikan bahwa data pada komputer atau server Web yang terhubung tidak akan bisa diakses siapa saja di Internet. Pihak lain yang mengakses informasi pribadi atau mengubah situs Web anda akan di blokir oleh Firewall.
B. FUNGSI
firewall juga bertugas untuk memproteksi sebuah komputer dari serangan virus dan juga segala macam hal yang tidak diinginkan
C. MANFAAT
- Menjaga informasi rahasia dan berharga yang menyelinap keluar tanpa sepengetahuan
- Sebagai filter yang digunakan untuk mencegah lalu lintas tertentu
- Memodifikasi paket data yang data di firewall, proses tersebut Network Address Translation (NAT).
- Sebagai Akurasi data seperti informasi keuangan, spesifikasi produk, harga produk dll.
- VOIP memiliki ribuan port yang dapat diakses untuk berbagai keperluan
- Firewall komputer bertugas menutup port-port tersebut kecuali beberapa port yang perlu tetap terbuka
- menjaga informasi agar tidak keluar tanpa diketahui pengguna
EmoticonEmoticon